DESA ADALAH ANUGERAH BESAR DAN TIDAK TERNILAI, SEMENTARA MATAHARI BERSINAR LEBIH CERAH DI DESA SUMBERBENING

Artikel

Mau Cetak KTP, Datang Saja di Kantor Kecamatan Terdekat

06 Januari 2023 23:22:48  Administrator  646 Kali Dibaca  Berita Ngawi

http://www.sumberbening.desa.id/ - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ngawi, Jawa Timur melalui Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dispendukcapil) Ngawi keluarkan trobosan jitu pembuatan Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan Kartu Keluarga.

Biasanya, pencetakan dokumen diatas dilakukan di kantor Dispendukcapil tetapi kali ini sudah bisa dilakukan di beberapa Kantor kecamatan di Kabupaten Ngawi, Kegiatan ini dipastikan dilakukan mulai senin (09/01)

Perlu diketahui ada 19 Kecamatan di Ngawi, yang sudah bisa melayani cetak  KTP, ada pengecualian untuk Kecamatan Ngawi langsung datang di Kantor Disdukcapil Kabupaten Ngawi.

“Dalam hal ini masyarakat di kecamatan di atas tidak perlu ke Dispendukcapil, melalui kecamatan saja sudah bisa cetak KTP,” penjelasan salah satu petugas dari Didukcapil Ngawi

Adapun untuk prioritas cetak KTP nya adalah  :

  • Baru / pemula membawa KK dan Surat Keterangan.
  • Perubahan elemen data membawa membawa foto copy KK terbaru dan membawa KTP asli.
  • Rusak membawa FC Kartu Keluarga dan KTP yang rusak.
  • Hilang membawa FC Kartu Keluarga dan KTP yang rusak.

Adapun warga yang bisa cetak KTP adalah  :

  • Yang bersangkutan
  • Orang lain dalam satu Kartu Keluarga.

Diharapkan kepada masyarakat untuk pengurusan KTP jangan melalui calo di urus sendiri saja lebih cepat, mudah dan tentunya gratis.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Arsip Artikel

 Pemerintah Desa

 Sinergi Program

CEK DTKS LAPOR DAN PENGADUAN CEK DPT ONLINE

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Wilayah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jl. Waduk Sangiran KM. 01 Desa Sumberbening Kec. Bringin Kab. Ngawi
Desa : Sumberbening
Kecamatan : Bringin
Kabupaten : Ngawi
Kodepos : 63285
Telepon :
Email : sumberbening006@gmail.com

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:539
    Kemarin:395
    Total Pengunjung:250.662
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.218.75.143
    Browser:Mozilla 5.0